Kunjungan Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq ke Tanah Bumbu Bahas Penyelesaian Persampahan Sekda Tanah Bumbu H Ambo Sakka Tinjau Gedung Baru SMPN 4 Kusan Hilir Komisi I DPRD Tanah Bumbu Sidak RSUD Rumah Sehat Amanah Husada Untuk Program Makan Sehat Bergizi, Pemkab Tanah Bumbu Siapkan Anggaran Rp64 Miliar Tidak Takut dengan Masa Depan, Guru Abdul Hamid : Mereka Adalah Wali Allah

Home / DPRD / Tanah Bumbu

Senin, 26 Agustus 2024 - 18:56 WIB

35 Anggota DPRD Tanah Bumbu Resmi Dilantik

BATULICIN, radio-swarabersujud.com — Sebanyak 35 anggota DPRD Kabupaten Tanah Bumbu resmi dilantik, pengambilan sumpah jabatan dilaksanakan di gedung DPRD setempat, Senin (26/8/2024).

Acara pengucapan sumpah atau janji Anggota DPRD masa jabatan 2024-2029 di pandu oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Batulicin, turut hadir Bupati Tanah Bumbu Abah Zairullah Azhar, Sekretaris Daerah Ambo Sakka, sejumlah Kepala SKPD, Camat, TNI, Polri, keluarga dari para anggota dewan terpilih dan undangan lainnya.

Ribuan ucapan selamat dan sukses dari masyarakat serta tim sukses diberikan kepada anggota dewan terpilih. Meski demikian, terdapat pula ribuan harapan dari masyarakat terhadap wakil rakyat tersebut.

Moment sakral pengambilan sumpah jabatan disaksikan oleh masyarakat, baik yang berhadir di halaman gedung DPRD melalui virtual yang disediakan, maupun dari media tv dan sosial media.

Bupati Tanah Bumbu Abah Zairullah Azhar berharap bahwa dengan amanah yang diemban ini dapat memberikan dampak positif terhadap masyarakat.

“Terlebih, yang baru saja dilantik ini merupakan para wakil rakyat, yang dititipkan aspirasi oleh masyarakat,” kata Abah Zairullah.

Menutup sambutan, Abah Zairullah mengajak seluruh hadirin untuk berdiri dan melantunkan sholawat, yang diharapkan akan memberikan keberkahan atas Tanah Bumbu Bersujud menuju Serambi Madinah.

 

Penulis/Editor : Ardi Fitriansyah

Share :

Baca Juga

dinsos

Dinsos

Dinsos Upayakan Realisasi Program Usaha Ekonomi Produktif

DPRD

DPRD Tanah Bumbu Berikan Penghargaan Kepada Anak Pendamping di Laga Indonesia vs Irak

Tanah Bumbu

Kecamatan Angsana Berikan Sosialisasi Tentang Perizinan IMB kepada Unsur Perangkat Desa

Bakesbangpol

Wakili Bupati, Sekda Ambo Sakka bertindak sebagai Inspektur Upacara pada Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Laksanakan Review Tahunan 8 Aksi Kovergensi Stunting

Informasi

Bupati Zairullah Apresiasi Gerakan Gubernur Tinjau Vaksinasi Bergerak di Angsana

Dispersip

Juara Satu Animasi di Kemenpora Kenalkan Prinsip Nirmana kepada Pelaku UMKM

Tanah Bumbu

Dirjen Badilum Mahkamah Agung RI Resmikan Renovasi Mushola Al Hakim Pengadilan Negeri Batulicin