Hari Ini, Bupati Zairullah Kembali Kunjungi Kecamatan-kecamatan di Tanah Bumbu Ketua PGRI Tanah Bumbu Dorong Pemerintah Perhatikan Kesejahteraan Guru Honorer dan Swasta Dewan Pendidikan Tanah Bumbu Monitoring Tiga SMPN yang Berada di Simpang Empat Disdukcapil Tanah Bumbu Gelar Pelayanan Keliling di Desa Karang Rejo Ustadz Hidayatullah Ali: Malam Nisfu Syaban, Malam Bagus Untuk Panjatkan Doa

Home / Tanah Bumbu

Jumat, 13 September 2024 - 16:15 WIB

BPBD Tanah Bumbu Gelar Apel Kesiapsiagaan Bencana

BATULICIN, radio-swarabersujud.com – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat melaksanakan Apel Kesiapsiagaan Bencana dan Gelar Peralatan dalam rangka antisipasi bencana alam tahun 2024.

Bertindak sebagai pembina upacara Bupati Tanah Bumbu Abah Zairullah Azhar diwakili Sekretatis Daerah (Sekda) Ambo Sakka, dihadiri Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulhadi, sejumlah pimpinan SKPD, Unsur Forkopimda, dan undangan lainnya, berlangsung di halaman kantor bupati setempat, Jumat (13/9/2024).

Dalam kesempatan tersebut Sekda Ambo Sakka menyampaikan perlunya peningkatan deteksi dini, buat perencanaan serta jalankan SOP yang jelas termasuk mitigasi bencana.

“Bangun sinergitas karna setiap bencana merupakan tanggung jawab kita semua, karna ini panggilan nurani untuk membantu sesama yang terdampak bencana,” kata Sekda Ambo Sakka.

Diakhir sambutannya, Sekda Ambo Sakka mengajak masyarakat Bumi Bersujud untuk mendoakan Kabupaten Tanah Bumbu semoga mendapatkan perlindungan dan keberkahan.

 

Penulis/Editor : Ardi Fitriansyah

Share :

Baca Juga

Tanah Bumbu

Program Sahur SDSM di RSB, Abah Zairullah: Inisiatif yang Luar Biasa

Tanah Bumbu

Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar Buka Pesta Adat Pesona Mappanre Ritasi’e

Tanah Bumbu

Pemprov Kalsel dan Tanah Bumbu Sinergikan Proyek Prioritas Pembangunan di Kalimantan Selatan

Dishub

Dishub Tanbu Turut Berkontribusi Dalam Kegiatan Launching Satu Desa Satu Masjid

Tanah Bumbu

Abah Zairullah : Pentingnya Menjadikan Program SDSM Sebagai Prioritas Utama

Tanah Bumbu

Sekda Ambo Sakka, Hadiri Pembukaan Porprov Kalsel XI di Kandangan

Religi

Sampaikan Tausiah Pada Kegiatan Rutin Keagamaan, Ustadz Abdurrahman Ungkap Keutamaan Mengucapkan La ilaha Illallah
MTQ

Kec. Kusan Tengah

MTQ Nasional Pertama Tingkat Kecamatan Kusan Tengah Resmi Ditutup Camat