Hari Ini, Bupati Zairullah Kembali Kunjungi Kecamatan-kecamatan di Tanah Bumbu Ketua PGRI Tanah Bumbu Dorong Pemerintah Perhatikan Kesejahteraan Guru Honorer dan Swasta Dewan Pendidikan Tanah Bumbu Monitoring Tiga SMPN yang Berada di Simpang Empat Disdukcapil Tanah Bumbu Gelar Pelayanan Keliling di Desa Karang Rejo Ustadz Hidayatullah Ali: Malam Nisfu Syaban, Malam Bagus Untuk Panjatkan Doa

Home / Disperkimtan / Tanah Bumbu

Kamis, 5 Agustus 2021 - 10:43 WIB

Disperkimtan Sosialisasikan Tertib Administrasi Pertahanan

BATULICIN – Melalui program Inovatif Pemerintah dalam hal kepastian hukum hak atas tanah untuk menghindari persengketaan mengenai tanah, Dinas Perumahan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Tanah Bumbu Bekerjasama dengan Kantor BPN Regional Batulicin kembali menjalankan program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap atau PTSL.

Hal itu disampaikan Kepala Bidang Pertanahan Agus Purwa Syahbana MA kepada kru RSB pada Rabu, 4 Agustus 2021.

Dia mengatakan, program PTSL bertujuan agar masyarakat Tanah Bumbu tertib administrasi, dan terhindar dari sengketa lahan, dan konflik pertanahan.

Selanjutnya, Agus mengimbau para perangkat desa untuk melakukan sertifikasi atau membuat segel aset desa seperti jalan, gang, dan drainase dengan status hak pakai agar aset yang kepemilikannya tidak hilang karena memiliki legalitas yang jelas.

Adapun penyuluhan PTSL Tahun 2021 dilaksanakan di 15 Desa yang terdiri dari 4 Kecamatan antara lain :

1. Simpang Empat (Kelurahan Kampung Baru)
2. Kusan Hilir ( Desa Tanete, Pakatelu, Mudalang, Baru Gelang, Muara Pagatan, Muara Pagatan Tengah, Pulau Satu, Saring Sungai Bubu)
3. Kusan Tengah ( Desa Api-Api, Manurung, Batarang, Pulau Tanjung)
4. Batulicin ( Desa Segumbang, Polewali Marajae)

Dia berharap, program itu dapat menjadi kesadaran masyarakat lainya untuk mendaftarkan tanah miliknya demi menjalani kehidupan dengan lebih tentram karena telah memiliki legalitas hukum atas kepemilikan tanah.(Ros/Zuh/RSB)

Share :

Baca Juga

Tanah Bumbu

Dispersip Tanah Bumbu Wadahi Pelaku UMKM Tingkatkan Promosi

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Formulasikan TPP Berbasis Kinerja
perpustakaan

Dispersip

Dispersip Tanbu Sosialisasikan Kegiatan Budaya Baca

Informasi

IWAPI Kalsel Kunjungi Istana Anak Yatim
Disnakertrans

Disnakertranskop

Disnakertrans Berikan Pembinaan Tata Boga di Kimtrans Nelayan Angsana

Tanah Bumbu

DLH Tanah Bumbu Berikan Pembinaan Sekolah Adiwiyata

Tanah Bumbu

Januari 2023, Tercatat 20 Orang Terserang DBD
BPD

BPD

Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar Lantik 15 Anggota BPD