Zairullah Azhar, Mengabdi Tiada Henti, Mengayomi Sepenuh Hati Bupati Zairullah Resmikan Pasar Murah Ramadhan di Desa Madu Retno Bupati Zairullah Harapkan Kantor Kecamatan Simpang Empat Dibangun 2025 Andi Rudi Latif dan Bahsanuddin, Siap Dilantik Jadi Bupati dan Wakil Bupati Tanah Bumbu Kunjungan ke Batulicin, Bupati Zairullah Beri Nama Siti Khadijah untuk Aula Pertemuan Kecamatan

Home / Tanah Bumbu

Selasa, 25 Oktober 2022 - 14:35 WIB

esmi Dilantik, Camat Kusan Tengah Siap Berikan Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat

BATULICIN, radio-swarabersujud.com — Camat Kusan Tengah Abdul Muiz  usai dilantik secara resmi oleh Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Ambo Sakka mengungkapkan siap memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
 
Hal itu disampaikannya saat diwawancarai oleh reporter radio-swarabersujud.com pada acara pelantikan pejabat struktural dan pejabat fungsional, di Ruang Rapat Bersujud 1 Kantor Bupati Tanah Bumbu, Senin (24/10/2022).
 
Abdul Muiz mengatakan jabatan ini merupakan amanah dan tanggung jawab yang harus dijalankan dengan baik, dan ia yakin dengan pertolongan Allah subhanahu wa ta’ala, serta bimbingan dan arahan para pimpinan daerah, ia akan berupaya semaksimal mungkin bisa melaksanakan tanggung jawab ini.
 
Dalam menjalankan tugas secara normatif sudah ada panduan yang diatur dalam aturan Perundang-undangan, namun demikian secara inovatif banyak hal yang harus dilakukan, khususnya program unggulan Bupati Tanah Bumbu Zairullah Azhar “Satu Desa Satu Masjid”.
 
Dalam menjalankan tugasnya selaku Camat Kusan Tengah hal pertama yang dilakukan adalah membangun kerjasama tim, tentunya bersama-sama dengan aparatur Kecamatan maupun Desa diseluruh Kecamatan Kusan Tengah.
 
Ditambahkannya, membangun semangat dan kebersamaan sangat penting sehingga tercipta kekompakan tim work serta kerjasama yang baik untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
 
Kedua berkaitan dengan masyarakat, desa dan seterusnya, harus menjalin silaturahmi dengan terjun langsung ke lapangan menemui tokoh-tokoh masyarakat, tokoh agama untuk bersama-sama membangun Kecamatan lebih baik lagi, khususnya seluruh Kepala Desa di Kecamatan Kusan Tengah sebagai ujung tombak pembangunan.
 
Penulis : Alisha Mardayanti
Editor    : Desy Aulia Asran

Share :

Baca Juga

Tanah Bumbu

Selamat Ultah Desy dan Ardiansyah

Tanah Bumbu

Inovasi Detak Detik Disdukcapil Tanah Bumbu Resmi Diimplementasikan Kecamatan Sungai Loban

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Bebaskan Denda Pajak PBB-P2 Tahun 2006-2022

Tanah Bumbu

Bagian Hukum Setdakab Tanbu Laksanakan Penyuluhan UU Tindak Pidana Korupsi Kepada Aparatur Desa

Tanah Bumbu

SKPD Penghasil Selalu Melakukan Evaluasi Capaian dari Target Pendapatan

Tanah Bumbu

Nama RSUD DHAAN Tanah Bumbu Segera Kembali Menjadi Amanah Husada

Tanah Bumbu

DKUMP2 Tanah Bumbu Gelar Rapat Koperasi Bina Kusan Maju Jaya

Dinas Lingkungan Hidup

Peringati Puncak Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Digelar Gerakan Tanam Mangrove di Desa Muara Pagatan