Tingkatan Perekonomian Masyarakat, DKUMP2 Adakan Pagelaran Seni UMKM Pemkab Tanah Bumbu Gelar Studi Pengembangan Budidaya Perikanan di BLUPPB Kabupaten Karawang Ustadz Abdul Hamid : Perempuan yang Dinyatakan Nabi Dijamin Masuk Surga Rumah Kemasan Tanah Bumbu, Jadi Tempat Bermain Bola Sekda Ambo Sakka Hadiri Penyerahan Insentif Daerah Tahun 2024 di Banjarmasin

Home / Religi

Sabtu, 13 Agustus 2022 - 18:28 WIB

Perlunya Mengkreasikan Diri Diseluruh Bidang Kehidupan

BATULICIN, radio-swarabersujud.com – Sekretaris  Umum Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kabupaten Tanah Bumbu Abdul Hamid  mengungkapkan perlunya mengkreasikan diri diseluruh bidang kehidupan dalam menghadapi era revolusi industri 4.0 (Four point zero).

Hal itu diungkapkannya saat menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral dalam pelaksanaan MTQN XVIII tingkat Kabupaten belum lama tadi, di ruang rapat Bupati  Tanah Bumbu.

Melalui momentum Hari Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia sekaligus penyelenggaraan MTQN di Tanah Bumbu, ia berharap pemuda pemudi Tanah Bumbu mengisi kemerdekaan dengan terus meningkatkan kemampuan intelektual, kreativitas, disiplin ilmu serta aktif bergerak  dibidang keagamaan.

Sebagai penyangga Ibu Kota Negara ( IKN ) diperlukan kemampuan untuk berkolaborasi, berpartisipasi berinovasi, karena tidak cukup dengan apa yang sudah dicapai saat ini, tetapi harus perlu mengkreasi diri diseluruh bidang kehidupan.

Melalui penyelenggaraan MTQN yang bertepatan pada bulan kemerdekaan, diharapkannya pergerakan ekonomi masyarakat dimulai dengan bismillah dan memuliakan Al-Qur’an sehingga bisa mewujudkan Tanah Bumbu menuju Serambi Madinah sesuai dengan Motto daerah.

Disamping itu, juga memicu dan memacu tumbuhnya perekonomian masyarakat pasca pandemi covid 19 di Tanah Bumbu.

Penulis : Alisha Mardayanti

Editor : Desy Aulia Asran

Share :

Baca Juga

Bupati Tanah Bumbu

Anak -Anak Memakmurkan Tanah Bumbu dengan Bermalam di Masjid Setempat 

Religi

Ustadz Khairudin Sampaikan Kebaikan dari Sifat Malu Seseorang 

Bupati Tanah Bumbu

ASN Tanbu Zikir dan Doa Peringati Tahun Baru Islam 

Religi

Jhonlin Umrohkan 870 Warga Tanah Bumbu

Bupati Tanah Bumbu

Abah Zairullah Resmikan Pembangunan Pondok Baitul Makmur

Religi

Melihat Jemaah Darul Azhar Nurrasalam, Ada yang Datang Sewa Becak dan Naik Motor

Religi

Ribuan Jamaah Salat Idul Adha Penuhi Masjid Besar Jami Pagatan 

Religi

Ambo Sakka : Jangan Melogikakan Agama