RSB Tanah Bumbu Lakukan Studi Tiru ke Radio Publik Kota Denpasar, Bali Abah Zairullah Pimpin Rapat Koordinasi, Bahas Pembangunan Strategis dan Prioritas Tingkatan Perekonomian Masyarakat, DKUMP2 Adakan Pagelaran Seni UMKM Pemkab Tanah Bumbu Gelar Studi Pengembangan Budidaya Perikanan di BLUPPB Kabupaten Karawang Ustadz Abdul Hamid : Perempuan yang Dinyatakan Nabi Dijamin Masuk Surga

Home / PWI Kalsel / Wartawan

Sabtu, 30 Juli 2022 - 23:02 WIB

Zainal Helmie Kembali Pimpin PWI Kalsel Periode 2022 – 2027

BANJARMASIN, radio-swarabersujud.com — Zainal Helmie kembali dipercaya memimpin Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kalimantan Selatan periode 2022-2027 setelah mengungguli lawannya Lutfi Darlan, Sabtu ( 30/7/2022 ).

Pada pemilihan yang dihadiri sejumlah tokoh pers Banua, seperti Gusti Rusdi, Taufik Effendi, dan sejumlah pengurus pusat, Helmie mendapatkan 157 suara, sementara pesaing terdekatnya Lutfi Darlan meraih 74 suara.

Usai memastikan diri menjadi nakhoda PWI Kalimantan Selatan periode 2022-2027, pria yang akrab disapa Bang Helmie ini siap memajukan PWI Kalsel bersama pesaingnya Lutfi Darlan.

” Satu Muharram ini menjadi sejarah bagi saya. Saya siap menjalankan amanah, tentunya sesuai dengan AD/ART, dan saya sepakat bersama Haji Lutfi untuk memajukan PWI Kalsel ke depan,” kata mantan wartawan Kalimantan Post itu.

Pada pemilihan tersebut, total Daftar Pemilih Tetap ( DPT ) yang berhak memberikan suara sendiri ada sebanyak 236, dan yang hadir termasuk dimandatkan untuk memilih di bilik suara ada sebanyak 234 suara.

Sebelumnya dalam sesi Pemilihan Dewan Kehormatan Daerah PWI Kalsel, Fathurrahman dipercaya menjadi Ketua Dewan Kehormatan untuk periode 2022-2027.

Penulis : RSB-01
Editor : Desy Aulia Asran

Share :

Baca Juga

Bupati Tanah Bumbu

Program RSB Dirubah, Bupati Zairullah Minta 70 Persen untuk Pemberitaan, 30 Persen Hiburan

Pendidikan

Senin Lusa, Tiga Reporter RSB Magang di LKBN Antara dan Dua Teknisi di RRI Banjarmasin

Radio Swara Bersujud

Sebanyak 29 Peserta Lulus UKW, Salah Satunya Desy Aulia Dari RSB Tanah Bumbu

Wartawan

Kepala LKBN Antara Jamu Direktur RSB Tanah Bumbu dan Staf

Wartawan

Suara Desy Aulia, Punya Ciri Khas Tersendiri

PWI Kalsel

Catatan Ringan Desy Aulia Asran,
Deg-degan Menghadapi Penguji UKW

PWI Kalsel

Panitia Konferensi PWI Kalsel 2022, Rilis Tiga Pemilih Tambahan

Radio Swara Bersujud

Wartawan harus siap bekerja dibawah tekanan