Zairullah Azhar, Mengabdi Tiada Henti, Mengayomi Sepenuh Hati Bupati Zairullah Resmikan Pasar Murah Ramadhan di Desa Madu Retno Bupati Zairullah Harapkan Kantor Kecamatan Simpang Empat Dibangun 2025 Andi Rudi Latif dan Bahsanuddin, Siap Dilantik Jadi Bupati dan Wakil Bupati Tanah Bumbu Kunjungan ke Batulicin, Bupati Zairullah Beri Nama Siti Khadijah untuk Aula Pertemuan Kecamatan

Home / Tanah Bumbu

Jumat, 19 Juli 2024 - 16:30 WIB

Bupati Abah Zairullah Buka Sosialisasi Batas Daerah dan Kecamatan

BATULICIN, radio-swarabersujud.com — Bupati Tanah Bumbu Abah Zairullah Azhar membuka sosialisasi batas daerah dan batas kecamatan, di ruang bersujud, kantor bupati setempat, Selasa (16/7/2024).

Bupati Abah Zairullah dalam sambutannya menyampaikan bahwa masing-masing batas wilayah sebagai acuan untuk melaksanakan tugas, serta dalam memberikan pelayanan.

Setelah dilaksanakan sosialisasi, nantinya akan dilakukan pemasangan pilar batas daerah, sehingga bupati menekankan khususnya kepala desa dan camat harus mengetahui serta paham betul dengan batas wilayahnya.

Abah Zairullah berharap hal ini menjadi sesuatu yang bermanfaat.

Sementara itu, Kepala Bagian Pemerintahan, Ismail menyampaikan, tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengkonsulidasikan stakeholder yang terlibat dalam pemasangan pilar batas daerah.

Kegiatan ini dianggarkan setiap tahun, untuk tahun 2025 akan ada 13 segmen batas daerah, diangaranya Tanah Bumbu dengan Tanah Laut 3 titik, dengan Banjar 4 titik, dan dengan Kotabaru 4 titik.

Sementara 12 segmen antar kecamatan, secara keseluruhan ada 30 titik.

Sosialisasi tersebut menghadirkan Narasumber dari Biro Pemerintahan dan Otonomi Daerah Setda Provinsi Kalimantan Selatan.

Turut Hadir Sekda Ambo Sakka, Asisten Bupati, Staf Ahli, Pimpinan SKPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu, Camat, Sejumlah Kepala Desa dan undangan lainnya.

Penulis/Editor : Ardi Fitriansyah

Share :

Baca Juga

Tanah Bumbu

Disdukpencapil Tanah Bumbu Jemput Bola Pelayanan Penerbitan Akta Kematian

Disbudporpar

Tim Tari Baruna Bentala Tanah Bumbu Persembahkan Tari Hinak Bujang di Festival Tari Daerah se-Kalsel

Dinas PolPP dan Damkar

Tidak Tepati Janji, Lapak Pedagang Dibongkar Satpol PP
SatpolPP

Dinas PolPP dan Damkar

Dinas Satpol PP dan Damkar Tanbu Tegakkan Perda Penyelenggaraan Tempat Hiburan di Desa Sarigadung

Tanah Bumbu

Satpol PP Gerebek Tempat Usaha Diduga Menjual Minuman Beralkohol di Karang Bintang

Tanah Bumbu

Dinsos Tanah Bumbu Salurkan Bansos Korban Terdampak Kebakaran di Desa Sari Mulya

Tanah Bumbu

Wakili Bupati, Asisten Pemerintahan dan Kesra Buka Pelatihan Pengurus BUMDesa

Tanah Bumbu

Resmikan Ruang Rapat Baru, Bupati Zairullah Azhar : Kita Beri Nama Ruang Mahligai Iman