Tingkatan Perekonomian Masyarakat, DKUMP2 Adakan Pagelaran Seni UMKM Pemkab Tanah Bumbu Gelar Studi Pengembangan Budidaya Perikanan di BLUPPB Kabupaten Karawang Ustadz Abdul Hamid : Perempuan yang Dinyatakan Nabi Dijamin Masuk Surga Rumah Kemasan Tanah Bumbu, Jadi Tempat Bermain Bola Sekda Ambo Sakka Hadiri Penyerahan Insentif Daerah Tahun 2024 di Banjarmasin

Home / Informasi / Inspektorat / Tanah Bumbu

Rabu, 6 September 2023 - 10:18 WIB

Inspektorat Himbau SKPD Gunakan Produk Dalam Negeri

BATULICIN, radio-swarabersujud.com — Upaya Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu, Inspektorat Daerah Tanah Bumbu meminta agar semua SKPD dan lembaga pemerintah desa wajib belanja pengadaan barang dan jasa harus menggunakan produk dalam negeri.

Inspektur Yulian Herwati melalui Inspektur Pembantu (Irban) Dua Edi Prasetia ketika menghadiri live talkshow interaktif di Radio Swara Bersujud, belum lama ini, mengatakan sesuai Instruksi Presiden (Inpres) nomor 2 tahun 2022 bahwasa pengadaan produk dalam negeri diwajibkan kepada pengguna dana yang bersumber dari APBD dan APBN.

“Saat ini Inspektorat telah melakukan review terhadap penggunaan P3DN, dan audit kinerja P3DN yang dalam proses pelaksanaan,” kata Edi Prasetia saat itu didampingi Irban Empat Ira Kristiana.

Menurutunya, P3DN memberikan manfaat bagi pembuat produknya dan meningkatkan penghasilan masyarakat setempat.

Ia menghimbau agar meminimalisir penggunaan produk impor karena sangat berpengaruh terhadap pendapatan warga sekitar.

“Semua yang menggunakan Dana APBD dan APBN baik itu pemerintahan desa dan sekolah wajib melakasanakan P3DN ini,” tegasnya.

Ia berharap, semua SKPD dapat menggunakan produk dalam nageri sebagai tujuan untuk mensejahterakan masyarakat setempat.

 

Penulis : Yudistira Aryadi

Editor   : Desy Aulia Asran

Share :

Baca Juga

Informasi

Komisioner KPU : 14 Februari 2024 Ada Lima Pungutan Suara Sekaligus

Disnakertranskop

Resmi Dibuka, Disnakertranskop dan UM Tanbu Bina 16 Penjahit Ikuti Pelatihan
Bupati

Informasi

Hari Pertama Kerja, Bupati Gelar Halal Bi Halal

Tanah Bumbu

Direktur RSB Tanah Bumbu Raih Gelar Magister Administrasi di STIA Bina Banua

Tanah Bumbu

Abah Zairullah Hadiri Perayaan HGN ke-78

Tanah Bumbu

Zairullah Azhar Sebut Peran BPD Sama dengan Anggota DPR

Informasi

Tahun 2022, 54 Desa di Tanah Bumbu Akan Gelar Pilkades Secara Serentak

Tanah Bumbu

Zairullah Ingin Dibentuk Generasi Muda Berkualitas